Dari luar, wajahnya tampak seperti preman pasar, juga gaya dan tingkah lakunya yang cuek cenderung tidak memperhatikan sekelilingnya. Itulah sebabnya mengapa kita tidak boleh menilai orang dari luarnya. Sebab, aku tahu, bahwa hati preman ini lembut. Dia bahkan bisa menangis, saat menonton film Sang Pemimpi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar